Ketua PMKRI dan GMKI Mengajak Masyarakat Toraja Utara Dukung Pemilu Damai Tanpa Money Politik

    Ketua PMKRI dan GMKI Mengajak Masyarakat Toraja Utara Dukung Pemilu Damai Tanpa Money Politik

    TORAJA UTARA - Kembali ajakan pemilu damai digaungkan di Toraja Utara, sebagai bentuk kepedulian dukungan pemilu damai yang bermartabat tanpa politisasi agama, tanpa hoax dan tanpa money politik, Selasa (23/1/2024).

    Ajakan dan dukungan pemilu damai ini datangnya dari gabungan organiasi Mahasiswa yang mengatasnamakan Aliansi Mahasiswa Cipayung Cabang Toraja Utara.

    Dalam seruannya pada hari Senin, 22 Januari 2024 di gedung Pemuda yang beralamat di jalan Sam Ratulangi, Kelurahan Penanian, Kecamatan Rantepao, Damianus selaku Ketua PMKRI Toraja Utara yang didampingi Dewina Palinggi selaku Ketua GMKI Toraja, mengajak semua elemen masyarakat dalam mendukung pemilu damai yang aman dan bermartabat.

    "Kami dari PMKRI cabang Toraja Utara bersama GMKI Toraja, mengajak semua masyarakat Toraja Utara untuk mengawal pemilu damai yang aman, tertib, dan sejuk tanpa politisasi sarah, tanpa hoax, dan tanpa money politik, " 

    Melalui seruannya tersebut Aliansi Mahasiswa Cipayung Cabang Toraja Utara juga membentangkan spanduk yang bertuliskan " Deklarasi Pemilu Damai Dalam Rangka Pileg dan Pilpres Tahun 2024".

    Deklarasi ini juga sebagai bentuk dukungan moral kepada penyelenggara pemilu 2024 dalam menciptakan pemilu yang damai dan bermartabat.

    (Widian)

    toraja utara pemilu 2024 pemilu damai gmki pmkri
    Widian

    Widian

    Artikel Sebelumnya

    Resmi Dilantik, Sejumlah 103 Pengawas TPS...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Makin Dipermainkan Agen Bersama Pangkalan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
    Dekat di Hati Masyarakat, Satgas Yonif 115/ML Membina Kemampuan Bola Voli Masyarakat Kampung Yambi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara
    Demokrat Kantongi 5 Kursi DPRD dan Menangkan PRAGIB, Marthen Rante Tondok: Terima Kasih Masyarakat Toraja Utara
    Setia Dukung Ganjar Mahfud, Dede Raru Mundur Dari PSI
    Kasus Lakalantas di Toraja Utara Tahun 2022 Mengalami Penurunan, Namun Angka MD Akibat Lakalantas ada Kenaikan
    Sejumlah 3.740 Kotak Suara Pemilu 2024, Mulai Dirakit di Gudang Logistik KPU Toraja Utara
    Diduga Larang Wartawan Liput Kegiatan Akreditasi di Puskesmas Rante Pangli, Ketua Tim Surveyor di Laporkan ke Polres Toraja Utara
    Recruitment Panwaslu di Toraja Utara Berlangsung, Malam ini Penilaian Kinerja Metode Fortofolio Bagi Peserta Existing
    Setia Dukung Ganjar Mahfud, Dede Raru Mundur Dari PSI
    115 Guru Sertifikasi di Toraja Utara Belum Terima TPG Triwulan 4 Tahun 2022, Diduga ada Kejanggalan
    Demokrat Kantongi 5 Kursi DPRD dan Menangkan PRAGIB, Marthen Rante Tondok: Terima Kasih Masyarakat Toraja Utara
    Masuk Tahapan Penyerahan Syarat Calon Perseorangan Pilkada Serentak 2024, Kordiv Teknis KPU Torut: Sampai Hari ini Belum Ada yang Konfirmasi
    Dukung Pemilu Bermartabat, Aliansi Indo'-indo' di Toraja Utara Deklarasi Pemilu Damai
    Sejumlah 3.740 Kotak Suara Pemilu 2024, Mulai Dirakit di Gudang Logistik KPU Toraja Utara
    Diduga Makin Dipermainkan Agen Bersama Pangkalan, Harga Penjualan LPG 3 Kg di Toraja Utara Meroket Tembus 40 ribu Pertabung
    Diduga Larang Wartawan Liput Kegiatan Akreditasi di Puskesmas Rante Pangli, Ketua Tim Surveyor di Laporkan ke Polres Toraja Utara
    Demokrat Kantongi 5 Kursi DPRD dan Menangkan PRAGIB, Marthen Rante Tondok: Terima Kasih Masyarakat Toraja Utara

    Ikuti Kami